Posts

Showing posts from January, 2016

APA SI ITU PDF ?

Sebenarnya untuk ahli ilmu komputer dan sebagainya telah mengenal aplikasi ini dengan cukup lama, namun ahli lainnya yang berada di ekonomi, social, olahraga dan lain sebagainya mungkin masih jarang dengan program computer ini. Dari hasil survey yang saya dapat di fakultas saya, banyak yang bertanya mengenai apa sih itu PDF ? bagaimana sih cara pemakaiannya ? atau bagaimana modelnya. Awal mula adanya pertanyaan ini pada saat adanya tugas yang di berikan untuk mengirim file dengan format PDF. Sehingga saya buat suatu artikel yang saya dapat dari referensi dan sedikit ilmu yang kudapat dari dunia ilmu computer.     Dokumen atau file PDF telah menjadi standar dunia sebagai dokumen elektronik (digital). Kita boleh membuat dokumen asal dengan memakai Word atau Excel terlebih dahulu. Biasanya dokumen asal tersebut kita beri format, layout, grafik, font serta gambar tertentu, bukan? Setelah dokumen asal yang kita buat tersebut sudah sempurna, maka kita dapat mengkonversi file ters...

TUTORIAL MERUBAH FILE MS WORD ke PDF

Image
      Tutorial ini akan menjelaskan bagaimana cara mengubah atau menyimpan file Word di convert menjadi PDF dengan mudah dan cepat terbaru 2014. Cara ini merupakan cara termudah yang sering saya gunakan jika saya ingin menyimpan document Word saya ke file PDF (Save as PDF or XPS). Kenapa saya bilang cara ini adalah cara termudah? karena cara menjadikan file PDF ini tanpa menggunakan aplikasi atau software converter word to pdf.    Namun, masih banyak orang yang masih bingung dan bahkan belum mengetahui cara ini. Maka dari itu saya sebagai admin akan membagikan tutorial untuk mengubah file microsoft office word ke pdf dengan menggunakan Add ini dari Microfost.    Microsoft adalah Perusahaan besar yang membuat microsoft office, dimana produk tersebut sangat membantu kita dalam urusan pengolah data. Tampaknya microsoft sangat mengutamakan kemudahan pengguna office yang ingin menyimpan file word ke pdf dengan menyediakan Add ini yang di k...

CARA INSTALL SAVE AS PDF OR XPS DI MICROSOFT OFFICE

Image
  Add in Microsoft Save as PDF or XPS ini berguna bagi anda para pengguna  Microsoft Office untuk mengekspor dan menyimpan fil dokumen anda ke format PDF dan XPS.   Namun dalam hal ini saya tidak menjelaskan cara menggunakannya, akan tetapi saya akan menjelaskan tentang bagaimana cara mudah instal Add in Microsoft Save as PDF or XPS. Untuk cara menggunakan silahkan klik link : http://wajopitumpanua.blogspot.co.id/2016/01/tutorial-merubah-file-ms-word-ke-pdf.html#more   Adapun langkah-langkah untuk menginstal Add in Microsoft Save as PDF or XPS adalah sebagai berikut: Kita buka microsoft office Word yang pada tutorial kali ini saya menggunakan microsoft office Word 2007, yang tampilannya nanti seperti gambar di bawah ini: Klik office button ( 1 ) ->; Save As ( 2 ) ->; Fine add-in for other file format ( 3 ). ini berarti didalam microsoft office Word 2007 anda belum terinstal  Add in Microsoft Save as PDF or XPS....